Senin, 23 Nopember 2009 bertempat di Fakultas Ilmu Sosial Univeritas Negeri Jakarta, Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKN) Jurusan Ilmu Sosial Politik Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Jakarta menerima kunjungan mahasiswa dan dosen dari Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKN)Universitas Dwi Jendra Bali, sebanyak 160 orang peserta dalam kegiatan KULIAH UMUM dengan tema "Penanaman Nilai Nasionalisme Dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa, dan Bernegara". Hadir sebagai pembicara Dekan Fakultas Ilmu sosial Universitas Negeri Jakarta Bapak Drs. Komarudin, M.Si.Foto-foto kegiatan dapat dilihat di bawah ini. Semoga nasionalisme kita akan tetap tumbuh demi kemajuan bangsa tercinta Indonesia.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar